Kamis, 07 April 2011

INTERVENSI RELIGI (AGAMA) Sebagai Obat Narkoba


INTERVENSI RELIGI (AGAMA) Sebagai Obat Narkoba

a.  “Mereka bertanya kepadamu tentang khamar (alkohol / minuman keras)  dan  judi : 
    “Pada  keduanya itu terdapat dosa besar dan  bebe- rapa  manfaat   bagi  manusia,      
     tetapi   dosa  keduanya lebih besar dari manfaatnya”. (Q.S. Al Baqarah, 2 : 219)

b. “Hai  orang-orang   yang  beriman,  sesungguhnya (meminum)   khamar, berjudi  
     (berkorban  untuk)  berhala,   mengundi   mengundi   nasib    dengan  panah, adalah  
      perbuatan keji termasuk perbuatan  setan.  Maka  jauhilah  perbuatan - perbuatan   
      itu  agar kamu mendapat keberuntungan”  (Q.S. Al Maidah, 5 : 90)

c. ”Sesungguhnya setan itu bermaksud  hendak menimbulkan permusuhan dan 
     kebencian di- antara  kamu,  lantaran  (meminum)  khamar dan   berjudi   itu    
     menghalangi   kamu  dari  mengingat Allah dan sholat; maka berhentilah kamu (dari  
     mengerjakan pekerjaan itu)”.  (Q.S. Al Maidah, 5 : 91)

d. ”Setiap zat, bahan atau minuman yang dapat   memabukkan dan melemahkan (akal 
      sehat)  adalah  khamar  dan  setiap  khamar adalah  haram”     (H.R. Abdulah bin
      Umar r. a.).

e. ”Malaikat Jibril datang kepadaku lalu berkata : “Hai  Muhammad, Allah  melaknat   
      minuman  keras, pembuatnya, orang-orang yang mem-bantu membuatnya,
      peminumnya, penerima/ penyimpannya,    penjualnya,     pembelinya, penyuguhnya  
      dan  orang-orang  yang  mau disuguhinya”.
     (H.R. Ahmad bin Hambal dari Ibnu ‘Abbas).

f. ”Berobatlah kalian, sesungguhnya  Allah  swt. Tidak  mendatangkan  penyakit   kecuali  
     mendatangkan  juga  obatnya,  kecuali  penyakit tua” (H.R. At Tir-midzi).Obat Narkoba : Home Formula (HF)

g. ”Dan bila aku sakit, Dia-lah yang menyembuhkan”  (Q.S. Asy Syu’araa, 26 : 80)


h. ”Katakanlah :  Al  Qur’an  itu  adalah  petunjuk   dan   penawar   (penyembuh)   bagi  
     orang-orang   yang  beriman” (Q.S. Fushshilat, 41 : 44)

i.  ”Aku  mengabulkan  permohonan  orang yang men- doa,  apabila  berdoa kepada-Ku”
    (Q.S. Al Baqarah, 2 : 186)

j.  ”Setiap   penyakit  ada  obatnya. Jika obat itu tepat  mengenai   sasarannya,   maka   
     dengan  izin Allah  penyakit   itu   akan   sembuh”  (H.R.  Muslim  bin Ahmad)

Home Formula dapat digunakan sebagai Obat Narkoba yang direkomendasikan untuk pengobatan kecanduan narkoba ; Obat Narkoba berupa HF tidak hanya bekerja pada sistem kelenjar saraf otak tetapi juga pada sistem organ.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar